Apa Yang Menjadi Faktor Faktor Yang Menyebabkan Terjadinya Kesenjangan Sosial

Berikut ini adalah pertanyaan dari SyaifullahTheWin pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa Yang Menjadi Faktor Faktor Yang Menyebabkan Terjadinya Kesenjangan Sosial Di Dalam Masyarakat? Jelaskan!​
Apa Yang Menjadi Faktor Faktor Yang Menyebabkan Terjadinya Kesenjangan Sosial Di Dalam Masyarakat? Jelaskan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

✏JAWABAN:

Faktor Faktor Penyebab Kesenjangan Sosial Di Dalam Masyarakat Yaitu:

  • Pengaruh Globalisasi
  • Demografis
  • Kebijakan Pemerintah
  • Perbedaan Sumber Daya Alam

PEMBAHASAN:

- Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), Kesenjangan Sosial Adalah Suatu Jurang Pemisah Antara Masyarakat Yang Kaya Dengan Yang Miskin, Faktor Faktornya Antara Lain:

  • Faktor Pengaruh Globalisasi, Globalisasi Dapat Menimbulkan Kesenjangan Sosial Dimasyarakat
  • Faktor Demografis, Perbedaan Demografis Disetiap Masyarakat Juga Dapat Menimbulkan Kesenjangan Sosial
  • Faktor Kebijakan Pemerintah, Karena Adanya Kebijakan Pemerintah Membuat Kesenjangan Pada Masyarakat
  • Faktor Perbedaan Sumber Daya Alam, Faktor Perbedaan Sumber Daya Alam Juga Dapat Menimbulkan Kesenjangan Sosial Bagi Masyarakat

Agar Kesenjangan Sosial Pada Masyarakat Tidak Terjadi, Yang Kita Perlukan Adalah Tetap Rukun, Tetap Menjaga Persatuan Dan Kesatuan Walaupun Berbeda Beda.

✈PELAJARI LEBIH LANJUT:

DETAIL SOAL:

Kelas = 11

Mapel = Sosiologi

Materi = Kesenjangan Sosial

Kode Kategorisasi = 11.20.5

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CattusCactus dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21