Kemajuan teknologi informasi mendorong keterbukaan pola pikir masyarakat terhadap pengaruh

Berikut ini adalah pertanyaan dari sircringe380 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kemajuan teknologi informasi mendorong keterbukaan pola pikir masyarakat terhadap pengaruh asing. Fenomena ini berkaitan dengan dampak interaksi antarruang pada bidang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Interaksi antarruang adalah interaksi antara ruang yang satu dan lainnya untuk mengelola berbagai ruang di permukaan Bumi.

Pengelolaan ruang tersebut didasarkan pada potensi permasalahan dan keterkaitan antarruangan yang ada.

Secara garis besar, interaksi antarruang bisa terjadi di suatu wilayah atau negara. Interaksi tersebut bisa memunculkan dampak positif dan negatif dalam berbagai bidang.

Berikut dampak interaksi antarruang di Indonesia dan ASEAN yang bersifat positif dan negatif terhadap kegiatan ekonomi, serta sosial dan budaya:

Dampak interaksi antarruang di bidang ekonomi

Interaksi antarruang di Indonesia dan ASEAN memunculkan dampak positif dan negatif dalam kegiatan ekonomi masyarakat, sebagai berikut:

Dampak positif

Beberapa dampak positif interaksi antarruang di Indonesia dan ASEAN di bidang ekonomi, yaitu:

Tercukupinya kebutuhan bahan pangan, seperti sayuran, buah-buahan, dan beras, bagi daerah yang berkekurangan

Tercipta hubungan kerja sama yang baik antarmasyarakat daerah

Produk yang dihasilkan suatu daerah dapat dipasarkan ke tempat tempat lain, sehingga memperoleh keuntungan yang lebih besar

Majunya pembangunan infrastruktur

Masuknya mesin produksi yang lebih canggih dari wilayah atau negara lain, untuk meningkatkan jumlah produksi

Terpenuhinya barang-barang sebagai sumber produksi.

Baca juga: 3 Jenis Faktor Interaksi Antarruang

Dampak negatif

Beberapa dampak negatif interaksi antarruang di Indonesia dan ASEAN di bidang ekonomi, sebagai berikut:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nayraoktaviani06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 25 Nov 22