Bagaimanakah tingkat kesejahteraan penduduk pada wilayah asean tersebut?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari lauraagatha87 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimanakah tingkat kesejahteraan penduduk pada wilayah asean tersebut?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tingkat kesejahteraan bangsa Indonesia saat ini dibandingkan negara lain adalah cukup baik, untuk jangkauan ASEAN, indonesia berada di peringkat kelima. setelah Singapura, Brunei, Malaysia dan Thailand. untuk mengetahui tingkat kesejahteraan dapat kita lihat dari pendapatan per kapitanya. Data yang dirilis IMF tahun lalu menyebutkan bahwa pendapatan perkapita bangsa Indonesia sebesar US$ 13.120. pendapatan ini dihitung berdasarkan daya beli masyarakat. daya bel;i digunakan untuk menentukan produktivitas dan standar hidup negara-negara di dunia dalam periode waktu tertentu.

Untuk menilai kemakmuran suatu negara, dapat dilihat dari besarnya pendapatan nasional yang dimiliki bangsa tersebut. semakin besar pendapatan suatu negara, maka semakin tinggi tingkat kesejahteraan bangsa tersebut. pendapatan nasional yang dicapai dapat digunakan untuk melihat dan memprediksi kemakmuran suatu bangsa dimasa yang akan datang, dan merencanakan ekonomi untuk mewujudkan pembangunan dimasa yang akan datang.

Berdasarkan penjelasan diatas, dapat ditarik kesimpulan bahwa berdasarkan data pendapatan perkapita Indonesia, maka Indonesia memiliki tingkat kesejahteraan yang cukup baik dikawasan ASEAN, Indonesia adalah negara berkembang, maka tidak dapat dibandingkan dengan negara-negara maju untuk mengukur kesejahteraannya. maka kita harus membandingkan dengan negara-negara dengan level yang sama untuk mengetahui tingkat kesejahteraannya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Rainkece dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Jun 21