Berikut ini adalah pertanyaan dari lancelotandersonjeje pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
~
~
~
kak tolong bantu aku aku lagi buru² nih
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut ini beberapa ciri masyarakat modern, yang mana diantaranya ialah:
- Individualisme
- Adanya Status Sosial
- Mengikuti Perkembangan Zaman
- Teknologi Maju
Berikut ini beberapa faktor yang memengaruhi terjadinya modernisasi, yang mana diantaranya ialah:
- Munculnya suatu penemuan baru pada bidang IPTEK
- Perekonomian yang mulai maju.
- Kemajuan pada bidang industri dan juga pertanian
- Tercapainya stabilitas nasional
- Perkembangan dibidang politik
Pembahasan
Modernisasi sendiri dapat kita artikan sebagai suatu proses yang harus ditempuh sehingga mencapai titik masa kini dimana modernisasi ini sendiri sangat erat kaitannya dengan perkembangan zaman, karena dia didukung oleh perkembangan dan juga pertumbuhan pada sektor ekonomi serta ilmu pengetahuan dan teknologi.
Selain itu ada juga salah satu ahli yang berpendapat bahwa Modernisasi dapat kita artikan sebagai sebuah perubahan ke arah yang lebih maju, yang mana salah satu contohnya ialah sebuah kota yang pad awalnya terbelakang di bidang teknologi kemudian kota tersebut menjadi lebih maju pada bidang tersebut.
Globalisasi sendiri dapat kita artikan sebagai suatu proses integrasi internasional di mana pada saat itu informasi seakan mengalir tanpa batas, yang mana selain itu Globalisasi sendiri bisa mempercepat terjadinya modernisasi pada suatu wilayah. Salah satu contoh dari Globalisasi ialah munculnya teknologi handphone untuk berkomunikasi, adanya internet dan lain sebagainya.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang modernisasi yomemimo.com/tugas/5067790
- Materi tentang manfaat Perdagangan internasional yomemimo.com/tugas/1525915
- Materi tentang faktor- faktor modernisasi yomemimo.com/tugas/1555869
Detail Jawaban
Kelas: 10
Mapel: Ips
Kategori: Ilmu Ekonomi dan Permasalahannya
Kode: 10.12.1
#TingkatkanPrestasimu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21