Berikut ini adalah pertanyaan dari manda3266 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Singapura merupakan negara kepulauan. Pulau Singapura dengan ukuran panjang 41,8 km dan lebar 22,9 km merupakan pulau terbesar di negara itu. Hampir semua wilayahnya berupa dataran rendah. Suhu udara di Singapura rata-rata 26º C.
Republik Singapura terletak 137 kilometer di utara khatulistiwa. Selat Johor memisahkan Malaysia dan Singapura.
Singapura merupakan negara kepulauan yang memiliki 63 pulau kecil. Pulau-pulau itu, antara lain Pulau Tekong, Pulau Ubin, dan Pulau Sentosa. Lokasi tertinggi di Singapura berada di Bukit Timah dengan ketinggian 163,63 m.
Cagar alam yang terkenal terletak di Bukit Timah Nature Reserve. Ada pula taman botani yang terkenal, yaitu Singapore Botanic Garden.
Kondisi Alam Singapura :
Sebagian besar wilayahnya berupa dataran rendah
Suhu udara di Singapura rata-rata 26º C
Terletak 137 kilometer di utara khatulistiwa
Memiliki 63 pulau kecil
Bukit Timah merupakan lokasi tertinggi
Fakta menarik tentang negara Singapura :
Merupakan negara kepulauan
Negara dengan wilayah kecil namun negara paling maju dan paling bersih di Asia Tenggara
Walau negara dengan wilayah sempit/kecil tapi masih ada ruang untuk cagar alam dan taman Botani.
Negara Singapura
Singapura kini sudah menjadi negara maju dan sangat terkenal di dunia. Meskipun luas wilayahnya tidak seberapa, tetapi Singapura menjadi salah satu tujuan wisata dunia. Selain perkembangannya yang pesat, negara Singapura ternyata juga mendapatka predikat negara terbersih di dunia.
Politik Singapura mengambil bentuk Republik Parlementer Perwakilan dimana Presiden Singapura sebagai Kepala Negara, Perdana Menteri Singapura adalah Kepala pemerintahan, dan Sistem Multi Partai. Eksekutif terdiri kabinet yang berasal dari parlemen, dan pada tingkat yang lebih rendah, Presiden Singapura.
monmaap klo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mnica8033 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jul 21