apakah yang dimaksud dgn asean & apakah tujuan didirikan ASEAN?

Berikut ini adalah pertanyaan dari putri63512 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apakah yang dimaksud dgn asean & apakah tujuan didirikan ASEAN?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

ASEAN adalah organisasi perhimpunan bangsa-bangsa yang ada di Asia Tenggara. Asean didirikan pada tangga 8 agustus 1967 di Bangkok, Thailand. Negara pertama yang bergabung yakni Thailand, Indonesia, Filipina, SIngapura, Malaysia. Asean didirikan untuk memajukan kepentngan bersama di wilayah Asia Tenggara dan mempercepat ekonomi, kemajuan sosial budaya, perdamaian, dan stabilitas nasional.

Tujuan didirikan Asean adalah.

  1. Mempercepat ekonomi, kemajuan sosial budaya, perdamaian, dan stabilitas nasional.
  2. Menjadian Asia tenggara yang damai dan sejahtera.
  3. Meningkatkan kerjasama yang aktif dan saling membantu dalam masalah-masalah yang menjadi kepentingan bersama.
  4. Melakukan kerjasama secara lebih efektif untuk meningkatkan industri dan pertanian serta memperluas daerah perdagangan.
  5. Majukan pengkajian terkait Asia Tenggara.

Pembahasan

ASEAN adalah organisasi perhimpunan bangsa-bangsa yang ada di Asia Tenggara. Asean didirikan pada tangga 8 agustus 1967 di Bangkok, Thailand. Negara pertama yang bergabung yakni Thailand, Indonesia, Filipina, SIngapura, Malaysia. Setelah itu, 5 negara lainnya ikut bergabung yakni Brunei pada tahun 1984, Vietnam pada tahun 1995, Myanmar dan Laos pada tahun 1997, dan Kamboja apda tahun 1999.

Asean didirikan untuk memajukan kepentngan bersama di wilayah Asia Tenggara dan mempercepat ekonomi, kemajuan sosial budaya, perdamaian, dan stabilitas nasional. Sejalan dengan hal tersebut, para pemimipin organisasi menerbitkan 3 pilar yakni keamanan ASEAN, komunitas ekonomi ASEAN, dan sosial budaya ASEAN.

Tujuan didirikan Asean adalah.

  1. Mempercepat ekonomi, kemajuan sosial budaya, perdamaian, dan stabilitas nasional.
  2. Menjadian Asia tenggara yang damai dan sejahtera.
  3. Meningkatkan kerjasama yang aktif dan saling membantu dalam masalah-masalah yang menjadi kepentingan bersama.
  4. Melakukan kerjasama secara lebih efektif untuk meningkatkan industri dan pertanian serta memperluas daerah perdagangan.
  5. Majukan pengkajian terkait Asia Tenggara.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang lembaga yang menjadi jalur komunikasi ASEAN dengan organisasi lain atau negara diluar ASEAN yomemimo.com/tugas/2287063

-----------------------------

Detil jawaban

Kelas: 9 SMP

Mapel: IPS

Bab: Bab 14 - Internasional dan Peran Indonesia dalam Dunia Internasional

Kode: 9.10.14


Kata Kunci: , kerjasama, tujuan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Arieffatkhur dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 29 Apr 19