usia 70 tahun disebut masa​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zaskianursalsabilla5 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Usia 70 tahun disebut masa

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Usia 70 tahun keatas disebut juga masa Lansia

Penjelasan:

  • Secara umum seseorang dikatakan lanjut usia (lansia) apabila usianya 60 tahun ke atas.
  • Lansia merupakan seseorang yang berusia 60 tahun keatas baik pria maupun wanita, yang masih aktif beraktivitas dan bekerja ataupun mereka yang tidak berdaya untuk mencari nafkah sendiri sehingga bergantung kepada orang lain untuk menghidupi dirinya

Semoga bermanfaat ya tetap semangat belajar semoga membantu tolong jadikan jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iffat294 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 May 21