Berikut ini adalah pertanyaan dari SkyWalkerz7701 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Dampak positif
- sumber penghasilan tambahan bagi devisa negara
- meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar
- bisa dijadikan tempat olahraga
- menjadi tempat untuk beristirahat baik untuk orang dalam perjalanan maupun untuk hari libur
- menjadikan suatu daerah lebih dikenal
Dampak negatif
- menyebabkan rusaknya ekosistem pantai , seperti hutan bakau
- terjadinya pencemaran oleh wisatawan maupun pengelola wisata
- maraknya tingkat kejahatan
- adanya resiko bahaya terhanyut / tenggelam bagi wisatawan
Semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mrozaki dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Jun 21