Barang mentah, setengah jadi, dan barang jadi merupakan penggolongan alat

Berikut ini adalah pertanyaan dari azyanunniam pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Barang mentah, setengah jadi, dan barang jadi merupakan penggolongan alat pemenuhan kebutuhan berdasarkan.... *Hubungannya dengan barang lain

Tujuan pembuatannya

Proses pembuatannya

Cara memperolehnya

Berikut ini yang merupakan tujuan dari kegiatan konsumsi adalah.... *

Menghasilkan barang dan jasa baru

Menambah nilai guna barang dan jasa

Menghabiskan nilai guna barang atau jasa

Menyalurkan barang atau jasa sehingga mudah dikonsumsi

Payung dan jas hujan memiliki hubungan sebagai barang substitusi. Jika harga payung naik,maka pengaruhnya terhadap permintaan jas hujan adalah.... *

Permintaan jas akan tetap

Permintaan jas hujan akan naik

Permintaan jas hujan akan turun

permintaan jas tidak dipengaruhi harga payung

Ahmad tinggal di daerah pantai sehingga sering mengonsumsi makanan atau minumandingin. Di sisi lain, Bejo tinggal di daerah pegunungan sehingga sering mengonsumsimakanan hangat. Perbedaan pola konsumsi antara Ahmad dan Bejo disebabkan oleh.... *

Perbedaan latar belakang pendidikan

Jumlah anggota keluarga

Lingkungan tempat tinggal

Gaya hidup

Mas Eko membuat berbagai jenis olahan bakso. Ia kemudian menjual baksonya di pasar.Jenis distribusi berdasarkan ilustrasi tersebut adalah.... *

Distribusi langsung

Distribusi semi langsung

Distribusi tidak langsung

Distribusi sementara


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. proses pembuatannya

2. menghabiskan nilai guna barang atau jasa

3. permintaan jas hujan akan naik

4. lingkungan tempat tinggal

5. distribusi langsung

maaf kalo salah;)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nitaapriliaaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 18 Jun 21