Pada saat proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia tanggal 17 Agustus 1945,

Berikut ini adalah pertanyaan dari NovianaRizy6056 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pada saat proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia tanggal 17 Agustus 1945, Indonesia belum memiliki kepala pemerintahan dan sistem administrasi wilayah yang jelas. Setelah proklamasi kemerdekaan, segera dibentuk kelengkapan pemerintahan dengan tujuan agar pembangunan dapat berlangsung dengan baik. Apa saja yang ditetapkan oleh PPKI untuk melengkapi kesempurnaan Indonesia sebagai suatu negara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

pada tanggal 18 Agustus 1945, sehari setelah hari kemerdekaan Indonesia, PPKI mengadakan sidang pertamanya dengan mengahasilkan keputusan sebagai berikut :

  • memilih Soekarno sebagai Presiden dan Mohammad Hatta sebagai wakil presiden
  • meresmikan dan mengesahkan UUD 1945
  • membentuk KNIP (Komite Nasional Indonesia Pusat) untuk membantu tugas presiden dan wakilnya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh widyaawiwidd dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21