ringkasan tentang 1 pengaruh monopoli dalam perdagangan 2 pengaruh kebijakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari wahyusugianto597 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ringkasan tentang 1 pengaruh monopoli dalam perdagangan2 pengaruh kebijakan kerja sama 3pengaruh distem sewa tanah 4pengaruh sistem tanah paksa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. rakyat Indonesia semakin menderita dengan adanya kerja paksa atau kerja rodi. banyak korban berjatuhan karena dipaksa melakukan kegiatan fisik terus menerus dalam membangun rel,jalan, dan gedung2 operasional belanda. disamping itu rakyat dibebani pajak yang besar,sehingga kehidupan rakyat Indonesia sangat memprihatinkan.

2. sistem yang diterapkan oleh Gubernur Raffles dimana rakyat atau para petani di nusantara diwajibkan membayar pajak pada pemerintah yang dianggap sebagai uang sewa dengan dasar bahwa semua tanah adalah milik Negara. Sistem sewa tanah raffles ini dikenal juga dengan nama sistem pajak tanah.

3. sebuah aturan yang diperintahkan oleh gubernur van den bosch yang mewajibkan agar setiap desa menyisihkan tanahnya untuk ditanami tanaman ekspor. Pencetus sistem tanam paksa adalah Johannes Van de Bosch.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fatimast2020 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 25 Jul 21