1. Jelaskan mengenai aturan sistem tanam paksa sesuai dengan pemahamanmu

Berikut ini adalah pertanyaan dari kaifa14134 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Jelaskan mengenai aturan sistem tanam paksa sesuai dengan pemahamanmu !2. Jelaskan latar belakang dikeluarkannya UU Agraria 1870 sesuai dengan pemahamanmu !
3. Jelaskan proses mengenai munculnya gerakan protes tani sesuai dengan pemahamanmu !
4. Jelaskan proses mengenai perubahan dan kesinambungan masyarakat indonesia masa penjajahan di bidang ekonomi sesuai dengan pemahamanmu !
5. Buatlah kesimpulan dengan menggunakan ide dan bahasa sendiri tentang " Masa penjajahan Bangsa Barat " dan " Masa penjajahan Jepang " !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sistem Tanam Paksa (Cultuurstelsel), merupakan peraturan yang dikeluarkan Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch pada tahun 1830 yang mengharuskan setiap desa menyisihkan 20% tanahnya untuk ditanami komoditi yang laku dipasar ekspor, khususnya tebu, tarum (nila) dan kopi. Hasil tanaman ini nantinya harus dijual kepada pemerintah belanda dengan harga yang telah ditetapkan.

2. kesewenangan pemerintah mengambil alih tanah rakyat.

3. Gerakan ini merupakan salah satu gerakan yang cukup popular pada masa itu, meskipun memang seringkali tidak mendapatkan hasil sesuai yang diharapkan (gagal). Namun, menarik untuk dikaji bagaimana gerakan tersebut muncul, dan mampu menunjukkan eksistensi para petani untuk menuntut hak-hak para petani.

4. Gerakan ini merupakan salah satu gerakan yang cukup popular pada masa itu, meskipun memang seringkali tidak mendapatkan hasil sesuai yang diharapkan (gagal). Namun, menarik untuk dikaji bagaimana gerakan tersebut muncul, dan mampu menunjukkan eksistensi para petani untuk menuntut hak-hak para petani.

Penjelasan:

Semoga terbantu.....

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yml082150158503 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jul 21