Berikut ini adalah pertanyaan dari rogabesianipar876 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pernyataan Indonesia terkait konflik rohingnya merupakan suatu tindakan besar suatu bangsa namun dilain sisi, keputusan terbaik adalah melalui jalur perdamaian dan pemerintah harus sadar mengenai adanya HAM
Pembahasan:
Dua kelompok etnis telah terlibat dalam konflik di Myanmar: minoritas Rohingya dan mayoritas Rakhine. Konflik ini mungkin erat kaitannya dengan faktor sejarah. Kata Rohingya sendiri berasal dari nama kuno negara bagian Arakan, Rohan.
Arakan pernah menjadi negara merdeka yang diperintah secara bergantian oleh umat Hindu, Buddha, dan Muslim.
Pada tahun 1203 M, pengaruh Islam mulai merembes ke wilayah Arakan, dan pada akhir tahun 1440 M, Arakan resmi menjadi negara Muslim, ditandai dengan Perjanjian Yandabo, yang memasukkan Burma, Arakan, dan Tenaserim ke dalam British India. Selama 350 tahun kerajaan Islam berada di Arakan dan umat Islam hidup damai.
Namun, pada 24 September 1784, Raja Bodawpaya dari Burma menyerbu Arakan dan mengambil alih kendalinya. Dari tahun 1824 hingga 1826, Perang Anglo-Burma pecah untuk pertama kalinya. Perang berakhir pada 24 Februari 1426. Pada tahun 1935 diputuskan bahwa Burma akan dipisahkan dari British India mulai 1 April 1937 dan keputusan ini juga menggabungkan Arakan dengan British Burma.
Pelajari lebih lanjut:
Materi tentang Akhlak yomemimo.com/tugas/42065034
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 13 Nov 22