Tuliskan hal-hal yang terjadi setelah VOC sepenuhnya berkuasa di wilayah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Salsabila20006 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan hal-hal yang terjadi setelah VOC sepenuhnya berkuasa di wilayah Banten pada masa Gubernur Jenderal Jan pieterszoon Coen​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

VOC semakin bernafsu dan menunjukkan keserakahannya untuk menguasai wilayah Nusantara yang kaya rempah-rempah. Berikut beberapa keserakahan VOC, di antaranya:

Membangun pusat perdagangan diberbagai daerah

Menguasai pelabuhan-pelabuhan dan mendirikan benteng untuk melaksanakan monopoli perdagangan.

Melaksanakan polituik devide et impera (memecah dan menguasai) dalam rangka untuk menguasai kerajaan-kerajaan di Indonesia.

Melaksanakan sepenuhnya Hak Octroi yang ditawarkan pemerintah Belanda.

Melaksanakan pelayaran Hongi (Hongi tochten)

Adanya hak ekstirpasi, yaitu hak untuk membinasakan tanaman rempah-rempah yang melebihi ketentuan.

Adanya verplichte leverantien (penyerahan wajib) dan prianger stelsel (sistem periangan).

Melakukan pembunuhan terhadap rakyat pribumi, orang-orang Tionghoa, maupun orang asing.

Melakukan kondolisasi kedudukan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Yeonfox dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 18 Jun 21