Tulislah penjelasan tentang perkembangan kehidupan manusia pada masa praaksara di

Berikut ini adalah pertanyaan dari cipzyna pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tulislah penjelasan tentang perkembangan kehidupan manusia pada masa praaksara di masa perundagian dalam aspek kehidupan ekonomi, sosial, dan budaya!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

ekonomi : masyarakat telah mampu mengatur kehidupannya. dan sudah mampu beternak kuda dan unggas

sosial : masyarakat hidup pada perkampungan yang lebih besar dan lebih teratur. ada kelompok petani, pedagang adapula kelompok undagi (pengrajin/tukang)

budaya : sudah mahir dalam membuat perkakas. Pada masa ini, berbagai bidang seni seperti seni lukis, seniukir/pahat, seni patung, dan seni bangunan (arsitektur) mengalamiperkembangan.

Penjelasan:

SEMOgA MEMBANTU

Maaf jika ada kesalahan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tomjeanpierreandreta dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21