Berikut ini adalah pertanyaan dari rande12 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.bahan pangan nabati adalah bahan- bahan makanan yang berasaldari tanaman (bisa berupa akar, batang, dahan, daun, bunga, buah atau beberapa bagian daritanaman bahkan keseluruhannya) atau bahan makanan yang diolah dari bahan dasar daritanaman.
2.Pengolahan makanan merupakan proses merubah bahan pangan mentah menjadi olahan setengah jadi maupun produk siap saji yang dapat langsung dikonsumsi serta memiliki nilai gizi.
3.Teknologi Pangan mempunyai peran penting dalam menekan kehilangan bahan pangan, meningkatkan keanekaragaman pangan, meningkatkan keamanan pangan, dan meningkatkan nilai gizi pangan.
4.*Menyehatkan pencernaan
*menurunkan tekanan darah
*Menurunkan risiko penyakit jantung
*Menurunkan risiko diabetes
5.Makanan sehat adalah makanan yang bernutrisi, seperti protein, karbohidrat, lemak, air, vitamin, dan mineral. Makanan ini haruslah dapat membuat kenyang, sehat, dan berenergi.
6.Fungsi paling mendasar dari kemasan adalah untuk mewadahi dan melindungi produk dari kerusakan-kerusakan, sehingga lebih mudah disimpan, diangkut, dan dipasarkan.
7.Vitamin dan mineral sangat diperlukan untuk kesehatan tubuh. Keduanya berperan penting dalam proses pertumbuhan dan metabolisme tubuh.
Penjelasan:
#jangan lupa jawaban tercerdass yaa
#semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sfhfarahillah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21