1. Siapakah Cornelis de Houtman dan di mana

Berikut ini adalah pertanyaan dari azkaazfar020 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Siapakah Cornelis deHoutman dan di mana ia
mendarat?

2. ceritakan secara singkat
tentang VOC!



Tolong dijawab! makasih ;)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Cornelis de Houtman adalah seorang penjelajah Belanda yang menemukan jalur pelayaran dari Eropa ke Indonesia dan berhasil memulai perdagangan rempah-rempah bagi Belanda. Cornelis de Houtman mendarat di Banten.

2. VOC singkatan dari Vereenigde Oostindische Compagnie, adalah persekutuan dagang asal Belanda yang memiliki monopoli untuk aktivitas perdagangan di Asia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yannn9004 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21