Berikut ini adalah pertanyaan dari balqisnurulhikmah28 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Pengaruh Hindu Budha dalam Bidang Politik dan Pemerintahan
Pengaruh Hindu Budha dalam bidang politik dan pemerintahan terlihat dari lahirnya kerajaan-kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia. Sebelum adanya pengaruh agama Hindu-Buddha di Indonesia, masyarakat Indonesia belum mengenal sistem pemerintahan berupa kerajaan.
2. Pengaruh Hindu Budha dalam Bidang Agama
Datangnya hindu dan budha mempengaruhi kepercayaan yang dianut oleh masyarakat Indonesia sebelumnya, yaitu kepercayaan animisme dan dinamisme. Pada waktu itu, masyarakat Indonesia melakukan pemujaan terhadap arwah nenek moyang dan kekuatan-kekuatan benda-benda tertentu serta kekuatan-kekuatan alam.
3. Pengaruh Hindu Budha dalam Bidang Pendidikan
Dalam bidang pendidikan, pengaruh hindu budha di Indonesia yaitu lahirnya lembaga-lembaga pendidikan. Walaupun lembaga pendidikan yang ada masih sangat sederhana, yaitu hanya mempelajari satu bidang saja( keagamaan).
6. Pengaruh Hindu Budha dalam Bidang Bangunan
Pengaruh hindu budha dalam bidang bangunan di Indonesia yang sangat terlihat adanya candi dan stupa. Selain itu, ada juga beberapa bangunan lain yang berhubungan dengan kehidupan keagamaan, antara lain :
a. Sima, yaitu daerah perdikan yang berkewajiban untuk memelihara bangunan suci
b. ulan dan satra, yaitu semacam tempat bermalam para peziarah atau pesanggrahan
c. sambasambaran, merupakan tempat persembahan
d. patapan, merupakan tempat melakukan tapa
e. meru, yaitu bangunan seperti tumpang (lambang gunung Mahameru) sebagai tempat tinggal dewa-dewa dalam agama Hindu.
Penjelasan:
semoga membantu ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kadekandhika182 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Jul 21