Perhatikan data berikut! Kehidupan PetaniIndonesia sebagai negara agraris masihbelum sejahtera,

Berikut ini adalah pertanyaan dari karina451 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan data berikut! Kehidupan PetaniIndonesia sebagai negara agraris masih
belum sejahtera, penyebab kondisi ini
diantaranya ditunjukkan oleh nomor .... *
1. Modalnya masih terbatas.
2. Bekerja tanpa mengenal musim.
3. Skala usaha umumnya relatif kecil.
4. Menggunakan teknologi padat karya.
5. Pekerjaan dengan tenaga outsourcing.
6. Terlalu banyak menggunakan pupuk kimia.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban :

1. Modalnya masih terbatas

dan 3. Skala usaha umumnya relatif kecil

Penjelasan :

Indonesia termasuk sebagai salah satu negara yang strategis karena terletak diantara 2 samudera yakni, Samudera Hindia dan Pasifik dan juga 2 benua yakni benua Asia dan Australia. Karena letaknya yang sangat strategis, hal ini juga memudahkan Indonesia dalam hal perdagangan antar negara atau perdagangan internasional.

#Semoga membantu ^_^

maaf kalau salah ya T_T

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putrinajma01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jul 21