sebutkan contoh kerjasama asean di bidang kesenian.....bantu jawab teman besok

Berikut ini adalah pertanyaan dari aini36020 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan contoh kerjasama asean di bidang kesenian.....bantu jawab teman besok dikumpulkan ☹️
jawabnya jangan ngasal

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh kerjasama Asean di bidang kesenian adalah Pesta Olahraga (Sea Games) dan ASEAN Cultural Week.

Pendahuluan

ASEAN merupakan suatu organisasi di Asia Tenggara yang beranggotakan 10 negara-negara di Asia Tenggara, yaitu Indonesia, Malaysia, Singapura, Filipina, Vietnam, Brunei Darussalam, Laos, Myanmar, Kamboja, dan Thailand.

Kerjasama ASEAN di bidang kesenian/kebudayaan

1. Pesta Olahraga (Sea Games)

Sea Games diselenggarakan dua tahun sekali dan pertama kali diselenggarakan di Thailand pada tahun 1959.

2. ASEAN International Festival Film & Award (AIFFA)

Merupakan festival film dan penghargaan ASEAN. AIFFA diselenggarakan setiap dua tahun sekali.

Pembahasan

Ada beberapa kerjasama ASEAN dibidang kesenian, seperti Sea Games dan AIFFA. Kerjasama-kerjasama tersebut bertujuan untuk saling memperkenalkan budaya dan memperkuat hubungan antar negara ASEAN.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang Faktor Penghambat Kerjasama ASEAN => yomemimo.com/tugas/30933214

Materi tentang Kerjasama ASEAN di bidang Pendidikan => yomemimo.com/tugas/25238304

Materi tentang Tujuan Kerjasama ASEAN => yomemimo.com/tugas/4952965

Detail Jawaban

  • Mapel: IPS
  • Kelas: 8 SMP
  • Materi: Bab 1 - Negara-Negara ASEAN
  • Kode soal: 8
  • Kode kategorisasi: 8.8.1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh UlyaaTfh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21