kegiatan menghasilkan atau menambah nilai guna barang atau jasa bermanfaat

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhamadabay11 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kegiatan menghasilkan atau menambah nilai guna barang atau jasa bermanfaat bagi manusia disebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

____________________________________

SelamatPagiSemua

Pertanyaan:

Kegiatan menghasilkan atau menambah nilai guna barang atau jasa bermanfaat bagi manusia disebut​

Jawaban:

(Produksi)

Penjelasan:

Produksi adalah suatu kegiatan yang dikerjakan untuk menambah nilai guna suatu benda atau menciptakan benda baru sehingga lebih bermanfaat dalam memenuhi kebutuhan.Produksi bertujuan untuk memenuhi kebutuhan manusia untuk mencapai kemakmuran.

SEMOGA BERMANFAAT:(

JADIKAN SEBAGAI JAWABAN TERCERDAS YA

MAAP APABILA JAWABANNYA SALAH ATAU KURANG JELAS:)

#BelajarBersamaBrainly

#SalamToleransi

#NoCopas

(\_/)

( °•°)

(>❤️

________________________________________________________________________

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefcakep01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21