Berikan penjelasan istilah pada daftar berikut ini dngn cara mengisi

Berikut ini adalah pertanyaan dari TemySeptriana5261 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikan penjelasan istilah pada daftar berikut ini dngn cara mengisi titik"pda kolom yg tersedia 1.Penyebab kebutuhan manusia tidak terbatas Penjelasan: 2.Penyebab perbedaan kebutuhan manusia Penjelasan: 3.Penyebab terjadinya kelangkaan Penjelasan: 4.Upaya mengatasi kelangkaan Penjelasan: 5.Kelangkaan Penjelasan: 6.Ekonomi Penjelasan: Tolong di jwb kak besok dikumpulkan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.) Ketidak ter batasan kebutuhan manusia tentu saja disebabkan oleh beberapa faktor seperti Usia, Pendidikan, Teknologi, Pendapatan dan yang lainnya. Nah, berikut merupakan beberapa faktor yang mempengaruhi kebutuhan manusia tidak terbatas.

2.) penyebab perbedaan kebutuhan manusia antara lain karena: 1. keadaan alamKeadaan alam membuat kebutuhan orang berbeda. Seperti orang yang tinggal di daerah dingin membutuhkan pakaian yang tebal sedangkan orang yang tinggal di daerah pantai cenderung membutuhkan pakaian yang tipis dan pendek.

3.) Kelangkaan terjadi ketika terbatasnya ketersediaan sumber daya tidak cukup untuk memenuhi kebutuhan teoritis tak terbatas untuk sumber daya itu. Dengan sumber daya alam, misalnya, ada pasokan yang terbatas, dan kita sebagai manusia tidak dapat menciptakan lebih banyak.

4.) -Menghemat penggunaan Sumber Daya Alam.

-Memelihara dan melestarikan Sumber Daya Alam.

-Menciptakan barang subtitusi (barang pengganti)

5.) Kelangkaan kondisi di mana kita tidak mempunyai cukup sumber daya untuk memuaskan semua kebutuhan kita. Dengan singkat kata kelangkaan terjadi karena jumlah kebutuhan lebih banyak dari jumlah barang dan jasa yang tersedia. Kelangkaan bukan berarti segalanya sulit diperoleh atau ditemukan.

6.) Ekonomi adalah ilmu sosial yang mempelajari aktivitas manusia yang berhubungan dengan produksi, distribusi, dan konsumsi terhadap barang dan jasa. Istilah "ekonomi" sendiri berasal dari bahasa Yunani, yaitu οἶκος yang berarti "keluarga, rumah tangga" dan νόμος yang berarti "peraturan, aturan, hukum".

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melsaayudiavernanda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21