1. Sebutkan ciri-ciri dari redistribusi horizontal dan vertikal !2. Jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari mardiah12343 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Sebutkan ciri-ciri dari redistribusi horizontal dan vertikal !2. Jelaskan pengertian dari subsidi dan pajak menurut pendapat kalian !
3. Berikan 3 contoh pajak dan subsidi yang kalian ketahui !

tolong bantu jawab dengan benar dan tepat !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. -Redistribusi vertikal adalah redistribusi dari kelompok yang berbeda penghasilan. Hal ini sebagai jaminan dari kelompok berpenghasilan tinggi ke berpenghasilan rendah.

-Redistribusi Horizontal adalah redistribusi dari antarkelompok berpenghasilan sama. Redistribusi ini sebagai bentuk subsidi silang jaminan sosial.

2. Subsidi (juga disebut subvensi) adalah bentuk bantuan keuangan yang dibayarkan kepada suatu bisnis atau sektor ekonomi.

Pajak adalah pungutan wajib yang dibayar rakyat untuk negara dan akan digunakan untuk kepentingan pemerintah dan masyarakat umum

3. Pajak Penghasilan (PPh)

Pajak Pertambahan nilai (PPN)

Pajak Penjualan atas Barang Mewah. (PPaBN)Bea Materai.

Pajak Bumi dan Bangunan(PBB Perkebunan,Perhutanan,Pertambangan)

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh calonpresiden08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jul 21