Berikut ini adalah pertanyaan dari aguswie01 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
A. 1
C. 3
B. 2
D. 4
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B. 2 (sopir)
Penjelasan:
Tenaga kerja dibagi mejadi 3, yaitu
1. Tenaga Kerja Terdidik
Tenaga kerja terdidik (skill labour) adalah tenaga kerja yang pernah memperoleh pendidikan formal dalam bidang tertentu tetapi mereka belum pernah dilatih dalam bidang tersebut. Tenaga kerja terdidik ini diidentikkan dengan tenaga kerja yang belum berpengalaman. Guru dan dokter adalah contoh tenaga kerja terdidik.
2. Tenaga Kerja Terlatih
Tenaga kerja terlatih adalah tenaga kerja yang memperoleh keahliannya umumnya melalui pendidikan non-formal seperti pelatihan keterampilan, kursus, dan lain sebagainya. Contoh tenaga kerja terlatih adalah sopir dan montir.
3. Tenaga Kerja Tidak Terlatih
Yang dimaksud tenaga kerja tidak terlatih adalah tenaga kerja di luar tenaga kerja terdidik dan juga tenaga kerja terlatih. Mereka umumnya hanya mengenyam pendidikan formal pada tataran tingkat bawah dan tidak mempunyai keahlian yang memadai karena memang belum ada pengalaman kerja, sehingga pekerjaan yang dikerjakannyapun umumnya tidak memerlukan keahlian secara spesifik. Buruh bangunan dan kuli panggul adalah contoh tenaga kerja yang tidak terlatih.
semoga membantu^^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh narcissalice375 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 27 Aug 21