misalkan di dalam sebuah program komputer diberikan pertanyaan berikut: if(x=>3)

Berikut ini adalah pertanyaan dari aileenkth08 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

misalkan di dalam sebuah program komputer diberikan pertanyaan berikut: if(x=>3) (V) (8-x = 4) then x:=x2+ 1 . bila diberikan nilai x = 1,2,3,4 sebagai x input maka tentukan x output

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ketahui bagaimana konsep percabangan bekerja.

Konsep percabangan atau if dan else ialah pembuatan suatu kondisi oleh seorang programmer untuk melakukan perintah khusus jika suatu kondisi di dalam if/else tercapai.

Perhatikan potongan program dari soal :

___________________________________

if ((x => 3) V (8-x = 4)) {

// perintah jika kondisi tercapai...

x = x² + 1

}

___________________________________

((x => 3) V (8-x = 4)) merupakan kondisi

x = x² + 1 merupakan perintah yang akan di eksekusi jika 'kondisi' tercapai (perintah khusus)

jika nilai x telah di tentukan yaitu 1 maka yang akan terjadi ialah ganti variabel x menjadi 1

(1 => 3) V (8-1 = 4)

• 1 => 3 akan bernilai FALSE karena 1 kurang dari 3

begitu pula dengan

• 7 = 4 bernilai FALSE karena 7 tidak sama dengan 4

(1 => 3) V (8-1 = 4) sama dengan (FALSE) V (FALSE)

(FALSE) V (FALSE) maka dapat ditarik kesimpulan FALSE.

Jika suatu kondisi bernilai FALSE, sama seperti nilai x = 1 maka perintah x = x² + 1 tidak akan dilaksanakan dan lanjut melaksanakan perintah di baris berikutnya.

Pelajari Materi Logika Matematika jika belum mengerti hal hal seperti TRUE, FALSE, konjungsi, disjungsi, implikasi, biimplikasi, dan lain lain. Ini sangat membantu dalam memahami logika pemogramman.

Jika nilai x = 2 maka kondisinya :

(FALSE) V (FALSE)

Kesimpulan = FALSE. Perintah x = x² + 1 terabaikan atau tidak dilaksanakan karena kondisi tidak tercapai atau bernilai FALSE.

Jika nilai x = 3 maka kondisinya :

(TRUE) V (FALSE)

Kesimpulan = TRUE, sesuai dengan aturan logika matematika (Pelajari jika belum tahu apa itu konjungsi atau simbolnya ialah 'V' di materi "LOGIKA MATEMATIKA").

Jika suatu kondisi menghasilkan kesimpulan yang bernilai TRUE maka perintah yang ada di dalam if akan terlaksana. Dalam kasus soal ini perintah x = x² + 1 akan terlaksana, maka nilai x akan menjadi 10.

x = 3

x = 3² + 1 = 10

Jika nilai x = 4

(TRUE) V (TRUE)

kerjakan sendiri....

Soal yang ditanyakan :

x output?

Soal tersebut sebenarnya belum valid karena tidak ada perintah untuk memberikan perintah output seperti writeln('', x) (Bahasa Pascal). namun kita asumsikan bahwa perintah tersebut ada maka nilai output x jika..

x = 1

output = 1

x = 2

output = 2

x = 3

output = 10

x = 4

output = kerjakan sendiri

Pelajari Bab Bab atau Materi :

• Aljabar (mengetaui konsep variabel, aturan penambahan, pengurangan, perkalian, pembagian, perpangkatan variabel)

• Logika Matematika (true, false, dll)

• Pemrograman dasar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Cungkuok dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Feb 22