no 4 dan 5 kak NO BAHASA ALIENNO ASAL ASALAN​

Berikut ini adalah pertanyaan dari munculpelangi615 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

No 4 dan 5 kak
NO BAHASA ALIEN
NO ASAL ASALAN​
no 4 dan 5 kak NO BAHASA ALIENNO ASAL ASALAN​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

4. Kesepakatan bahwa kawasan Asia Tenggara merupakan wilayah damai, bebas dan netral dari pengaruh dan kekuatan pihak asing. Wilayah Asia Tenggara tidak boleh terpengaruh pihak asing serta harus tetap damai dan netral dari kondisi politik luar negeri dan pihak asing.

5. Tujuan ASEAN didirikan dalam Deklarasi Bangkok:

1. Tujuan ASEAN didirikan adalah mempercepat pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial serta pengembangan kebudayaan di kawasan ini melalui usaha bersama dalam semangat kesamaan dan persahabatan untuk memperkokoh landasan sebuah masyarakat bangsa-bangsa Asia Tenggara yang sejahtera dan damai.

2. Tujuan ASEAN didirikan adalah meningkatkan perdamaian dan stabilitas regional dengan jalan menghormati keadilan dan tertib hukum di dalam hubungan antara negara di kawasan ini serta mematuhi prinsip-prinsip Piagam Perserikatan Bangsa-Bangsa;

3. Tujuan ASEAN didirikan adalah meningkatkan kerjasama yang aktif dan saling membantu dalam masalah-masalah yang menjadi kepentingan bersama di bidang-bidang ekonomi, sosial, teknik, ilmu pengetahuan dan administrasi;

4. Tujuan ASEAN didirikan adalah saling memberikan bantuan dalam bentuk saran-saran pelatihan dan penelitian dalam bidang pendidikan, profesi, teknik, dan admistrasi;

5. Tujuan ASEAN didirikan adalah bekerjasama secara lebih efektif guna meningkatkan pemanfaatan pertanian dan industri mereka, memperluas perdagangan dan pengkajian masalah-masalah komoditi internasional, memperbaiki sarana-sarana pengangkutan dan komunikasi, serta meningkatkan taraf hidup rakyat mereka;

6. Tujuan ASEAN didirikan adalah memajukan pengkajian mengenai Asia Tenggara; dan

7. Tujuan ASEAN didirikan adalah memelihara kerjasama yang erat dan berguna dengan berbagai onrganisasi internasional dan regional yang mempunyai tujuan yang serupa, dan untuk menjajagi segala kemungkinan untuk saling bekerjasama secara erat di antara mereka sendiri.

Penjelasan:

semoga membantu, maaf jika jawabannya terlalu panjang

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh asdgjfed dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21