32. Meli mengamati pembeli di warung ibunya dari tanggal 1

Berikut ini adalah pertanyaan dari fellysiafellysia70 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

32. Meli mengamati pembeli di warung ibunya dari tanggal 1 sampai tanggal 5 April 2021 hasilnya sebagai berikut: hari pertama 25 pembeli hari kedua 27 pembeli pembeli hari ketiga 30 pembeli hari keempat dan kelima masing-masing 24 dan 32 pembeli Ubahlah intrusi diatas dalam bentuk laporan hasil pengamatan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

Laporan hasil pengamatan:

-Tempat dilakukannya pengamatan: warung ibu Meli.

-Hal yang diamati: jumlah orang/pembeli yang membeli barang di warung ibu Meli.

-Tanggal pelaksanaan: 1-5 April 2021

▪Hasil pengamatan:

-Hari pertama (1 April),jumlah pembeli=25 orang

-Hari kedua (2 April 2021),jumlah pembeli=27 orang

-Hari ketiga (3 April 2021),jumlah pembeli=30 orang

-Hari keempat (4 April 2021),jumlah pembeli=24 orang

=Hari kelima (5 April 2021),jumlah pembeli=32 orang.

Maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh haidarganiy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21