tuliskan 3 negara sebagai pemrakarsa perkemahan budaya ASEAN dan di

Berikut ini adalah pertanyaan dari maulidas702 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

tuliskan 3 negara sebagai pemrakarsa perkemahan budaya ASEAN dan di mana saja perkemahan itu dilaksanakan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Perkemahan budaya serumpun ASEAN adalah event pertemuan antara pramuka dan pengakap atau kepanduan dari berbagai negara serumpun di ASEAN dalam bentuk acara perkemahan. Seperti yang kita ketahui pramuka adalah pendidikan luar sekolah dan juga di luar keluarga yang dilakukan dalam bentuk kegiatan-kegiatan yang menarik dan menantang di alam terbuka. Pada dasarnya pramuka bertujuan untuk membentuk watak yang baik dan tangguh. Oleh karena itu di pramuka diselenggarakan berbagai macam kegiatan yang menitikberatkan pada pembinaan dan perkembangan kejiwaan anggotanya. Selain itu pramuka juga bertujuan untuk menjalin rasa persahabatan, persaudaraan, dan juga perdamaian antar anggotanya.

Di negara-negara serumpun di ASEAN kegiatan pramuka ini dianggap penting dalam membina karakter generasi muda, untuk saling mengenal kebudayaan antar bangsa. Untuk itu diadakanlah kegiatan perkemahan budaya serumpun ASEAN yang bertujan untuk:

1. Mempererat tali silaturahmi antara generasi muda di bangsa serumpun negara-negara ASEAN untuk lebih memupuk rasa persaudaraan dan rasa perdamaian.

2. Untuk mewariskan nilai-nilai budaya luhur dan berbangsa kepada generasi muda belia di negara-negara ASEAN.

3. Memperkuat komitmen terhadap suksesnya dunia pendidikan dan juga memperkuat pembinaan karakter generasi muda melalui aktifitas kepramukaan yang bersifat kreatif, edukatif, inovatif, produktif, dan rekreatif.

4. Mendukung program kepariwisataan pada tuan rumah perkemahan budaya serumpun ASEAN dengan cara memperkenalkan tempat-tempat wisata dan juga budaya-budaya lokal pada peserta perkemahan.

Maaf klo salah

Maaf jg klo kepanjangan

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rikaummumayla dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 Nov 21