Adenium termasuk jenis sukulen atau tanaman tak berkayu. Untuk memperbanyak

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurcham134 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Adenium termasuk jenis sukulen atau tanaman tak berkayu. Untuk memperbanyak tanaman ini, dapat melalui stek atau biji. Yang paling bagus tumbuhnya adalah melalui biji. Tanaman dari biji akan membuat batang utamanya membulat seperti botol. Sedangkan melalui stek, tak akan tumbuh batang seperti botol.Pertanyaan yang jawabannya ada pada paragraf tersebut ada * 10 poinA.Dari mana asal tanaman adenium? B.Siapa penemu tanaman adenium? C.Bagaimana cara menanam melalui biji? D.Mengapa tanaman melalui biji lebih baik daripada stek?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D

Penjelasan:

Karena menjelaskan sesuatu teks yang terdapat dalam bacaan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh myanr37 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Dec 21