pada pendapat anda,apakah yang dapat dibuktikan melalui hibungan kerajaaan alam

Berikut ini adalah pertanyaan dari syahmipandai pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

pada pendapat anda,apakah yang dapat dibuktikan melalui hibungan kerajaaan alam melayu dengan kerajaan luar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kitab Dinasti Tang mengemukakan kedatangan utusan dari Melayu di Cina pada tahun 644-645M. Keterangan ini dapat menjadi indikasi mengenai hubungan Kerajaan Melayu dengan Cina. Hanya saja hubungan tersebut belum dapat dipastikan sejak kapan berlangsung. Namun Kan-to-li yang mengirim utusan ke Cina pada abad ke 5-6M, diidentifikasikan sebagai Melayu oleh J.L Moens.

Pada tahun 685M Kerajaan Melayu ditaklukan oleh Kerajaan Sriwijaya. Kerajaan Sriwijaya merupakan kerajaan beragama budha yang berhasil menjalin hubungan dagang dengan Cina. Namun pada abad ke 11 Kerajaan Melayu bangkit dengan memanfaat kondisi Kerajaan Sriwijaya yang lemah. Berikutnya, muncul ketarangan mengenai pengiriman utusan ke Cina dari Kerajaan Melayu

Penjelasan:

semoga membantu kakak :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AlexOreki dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 09 Jul 21