Berikut ini adalah pertanyaan dari oktaviamelsya pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
essay
1.Karena terdapat banyaknya pantai juga tanah yang subur baik untuk pertanian dan jika banyak sungai jalan satu²nya untuk mengirimkan hasil pertanian itu melalui laut maka itu perlu pelabuhan dan Kira-kira 80% dari orang Australia tinggal di daerah-daerah pantai di Australia tenggara dan timur.
2.Bidang pertambangan
pertambangan gas alam
pertambangan emas
pertambangan bijih besi
pertambangan batu bara
Bidang pertanian
mengekspor komoditas pertanian mineral dan energi
Bidang peternakan
peternakan ayam
peternakan sapi
peternakan domba
3.New South Wales (NSW): Ibukota Sydney.
Victoia (VIC): Ibukota Melbourne.
Queensland (QLD): Ibukota Brisbane.
South Australia (SA): Ibukota Adelaide.
Western Australia (WA : Ibukota Perth.
Tasmania (TAS): Ibukota Hobat
4.Ciri-ciri penduduk aborigin adalah berkulit hitam, rambut keriting , bibir tebal, dan berkelopak mata lurus. Diperkirakan suku Aborigin telah menetap di Australia sejak 60.000 tahun lalu. Jumlah penduduk Aborigin sangat kecil jika dibandingkan dengan para pendatang.
5.Australia memiliki 3 iklim di antaranya : Iklim tropis di bagian Australia utara menyebabkan terjadinya musim hujan dan kemarau. Iklim sedang di bagian Australia selatan menyebabkan terjadinya musim semi, panas, gugur dan dingin. ... Iklim Gurun terdapat di Australia bagian barat.
yang essay saya jawab dek ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh razzaqbudiman dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 07 Dec 21