Berikut ini adalah pertanyaan dari daniliavridapradesta pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Nama benda: Tong/Tempat Sampah
Penjelasan:Tempat sampah (bahasa Inggrisnya: waste container) adalah tempat untuk menampung sampah secara sementara, yang biasanya terbuat dari logam atau plastik.
Fungsi benda: Untuk menampung sampah sementara, yang pada akhirnya akan dikirimkan ke TPA(Tempat Pembuangan Akhir)
Daerah Penemuannya: Tahun 1875 pengumpulan sampah menjadi sistem resmi di Inggris. Tempat sampah pertama muncul lalu digunakan untuk menyimpan abu dari limbah yang terbakar.
Lokasi ditemukannya tempat sampah diatas adalah indonesia. Namun pertama kali ditemukan di Inggris.
Semoga membantu
#Jadikan jawaban tercerdas ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mariorichardsen078 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 09 Jun 22