Menstruasi merupakan tanda utama anak perempuan yang telah memasuki masa

Berikut ini adalah pertanyaan dari carisadwi04 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Menstruasi merupakan tanda utama anak perempuan yang telah memasuki masa pubertas. Berikut gambaran proses terjadinya menstruasi yang benar adalah ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Proses menstruasi pada perempuan berlangsung setiap bulan, dengan siklus yang berbeda-beda. Menstruasi terjadi karena meluruhnya penebalan pada dinding rahim yang dipersiapkan untuk kehamilan. Selain darah, cairan menstruasi juga mengandung lendir dan sel-sel lapisan dalam rahim.

Gejala yang timbul sebelum menstruasi disebut juga dengan premenstrual syndrome (PMS). Gejala yang pasti terjadi saat menstruasi adalah pendarahan yang disertai dengan tanda-tanda tambahan yang dapat dirasakan, seperti sakit kepala, jerawat, kembung, nyeri di perut bagian bawah, kelelahan, gatal-gatal pada kulit, dll.

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anggraenininda8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 02 Apr 22