Berikut ini adalah pertanyaan dari Kukurma pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Zaman Praaksara
Aspek Ekonomi:
Aktivitas mencari dan mengumpulkan makanan pada masa itu manusia purba hidup dari berburu dan meramu,. Berburu berarti mencari dan menangkan binatang buruan. Sedangkan meramu adalah mencari dan mengumpulkan makanan yang sekiranya enak untuk dimakan (food gathering)
Aspek Kebudayaan:
Masyarakat pada masa bercocok tanam sudah memperhatikan kesenian, misalkan ditemukannya kulit kerang yang digunakan sebagai kalung, batu indah sebagai gelang, manik-manik dll. Seiring dengan perkembangan zaman sudah mulai ada teknik tuang logam dan pembuatan gerabah, dalam aspek seni sudah muncul seni lukis dalam bentuk relief
Aspek Politik:
Dalam kehidupan berkelompok biasanya ada seorang pemimpin didalamnya, pada masa Praaksara dipimpin oleh seorang kepala suku dan mereka masih bergantung pada alam
JADIKAN JAWABAN TERBAIK YA
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ashri31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 27 Jul 21