Tuliskan Dan jelaskan tentang kerajaan kutai tarumanegara, mataram Kuno, sriwijaya,Buleleng,

Berikut ini adalah pertanyaan dari indahponsel110570 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan Dan jelaskan tentang kerajaan kutai tarumanegara, mataram Kuno, sriwijaya,Buleleng, Kota kapurDiantaranya
Nama kerajaan :
Tahun berdiri-runtuh :
Letak :
Raja-raja :
Factor kejayaan :
Factor kemunduran :
Bukti peninggalan :​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Nama Kerajaan : Kutai

Tahun berdiri-runtuh : Berdiri pada abad ke- 4 masehi dan runtuh pada tahun 1635

Letak : Wilayah Muara Kaman Kalimantan Timur

Raja-raja : Raja Mandarsyah, Raja Asmawarman

Faktor kejayaan : Di bawah kekuasaan Raja Mulawarman, kehidupan ekonomi Kerajaan Kutai Martadipura semakin berkembang pesat, mulai dari sektor pertanian dan perdagangan karena letaknya yang sangat startegis.

Faktor kemunduran : Adanya perselisihan antara kedua kerajaan

Bukti peninggalan : Kura kura emas dan pedang sultan kutai.

Nama Kerajaan : Tarumanegara

Tahun berdiri-runtuh : Berdiri pada 358 Masehi dan runtuh pada abad ke 7 Masehi

Letak : Jawa Barat

Raja-raja : Jayasingawarman, Dharmayawarman, Purnawarman

Faktor kejayaan : Raja purnawaman telah memerintah untuk menggali saluran air penggalian ini sangat besar pengaruhnya karena  pembuatan saluran irigasi yang digunakan ini ditujukan untuk mempelancar pengairan sawah-sawah pertanian rakyat.

Faktor kemunduran : pengalihan kekuasaan dan kekosongan kepemimpinan

Bukti peninggalan : Naskah wangsekerta dan Prasasti Ciaruteun.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Rivaldo765 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Feb 22