6.Bacalah paragraf berikut.Kecemcem atau cemcem dikenal jugasebagai kedongdong hutan. Tanaman

Berikut ini adalah pertanyaan dari ssalmaaulia123 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

6.Bacalah paragraf berikut.
Kecemcem atau cemcem dikenal juga
sebagai kedongdong hutan. Tanaman ini adalah
salah satu ciri khas pulau Bali. Tanaman ini
memiliki daun berwarna hijau dan buah berbentuk
lonjong yang berwarna hijau kekuningan.
Masyarakat Bali sering menggunakan tanaman
ini sebagai obat tradisional. Kecemcem
bermanfaat untuk menambah selera makan,
meredakan panas dalam, dan juga digunakan
sebagai obat batuk. Selain itu, daun tanaman ini
juga dijadikan minuman tradisional yang dikenal
dengan nama loloh cemcem. Loloh cemcem
bermanfaat untuk melancarkan pencernaan dan
menurunkan tekanan darah tinggi.
Kesimpulan dari teks tersebut adalah ....
A. Minuman tradisional loloh cemcem berasal
dari tanaman kecemcem.
B. Salah satu tanaman yang berkhasiat untuk
menurunkan tekanan darah tinggi adalah
kecemcem.
C. Tanaman kecemcem memiliki banyak manfaat
untuk kesehatan manusia.
D. Kecemcem adalah tanaman obat yang hanya
dapat ditemukan di pulau Bali.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C

Penjelasan:

menurut aku ya..

maaf klo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yasiriaharefa80 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21