Berikut ini adalah pertanyaan dari ridhohusnu pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
13. Dampak negative letak geologis wilayah Asia Tenggara adalah....a. Memiliki bentang alam yang bervariasi
b. Sering mengalami banjir dan tanah longsor
c. Memiliki bahan tambang yang melimpah
d. Sering terjadi gempa dan gunung meletus
b. Sering mengalami banjir dan tanah longsor
c. Memiliki bahan tambang yang melimpah
d. Sering terjadi gempa dan gunung meletus
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Dampak negatif letak geologis wilayah Asia Tenggara adalah ?
Jawaban •
A. Memiliki bentang alam yang bervariasi
B. Sering mengalami banjir dan tanah longsor
C. Memiliki bahan tambang yang melimpah
D. Sering terjadi gempa dan gunung meletus
Jadi, Jawabannya adalah D.)
Penjelasan •
DAMPAK NEGATIF LETAK GEOLOGIS WILAYAH ASIA TENGGARA ADALAH :
•> Sering terjadi gempa tektonik yang disebabkan pergeseran lempeng bumi. Jika gempa berada di titik bawah laut menyebabkan tsunami.
•> Sering terjadi gempa vulkanik.
•> Terdapat banyak gunung berapi.
•> Letak geologis berkaitan dengan sirkum dan lempeng litosfer.
•>•>•>•>•>©©©•>•>•>•>•>•
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vanellaakhiva dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Jul 21