Berikut ini adalah pertanyaan dari alyaawaliaalya9632 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Peristiwa G 30 s/pki sekelompok militer di bawah pimpinan letkolbuntung melakukan penculikan terhadap enam perwira tinggi Tni yang kemudian jenazahnya di masukan di lubang buaya .Korban penculikan tersebut di kenal dengan pahlawan revolusi.Mereka adalah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Jenderal AhmaD YANI
2.MAYJEN R SOEPRAPTO
3.MAYJEN MY HARYONO
4.MAYJEN S. PARMAN
5.BRIGJEND D.I PANJAITAN
6.BRIGJEN SUTOYO SISWODIHARJO
7.LETTU PIERRE ANDREAS TENDEAN
Penjelasan:
MAAF KALO SALAH
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 082361904985 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 14 Jul 21