Berikut ini adalah pertanyaan dari raigabest pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
karena agar kita bisa mengetahui bagaimana pendidikan diluar sana atau di negara negara Asean, karena bisa jadi sistem pembelajaran antara indonesia dengan negara negara di Asean itu berbeda
maka dari itu lah alasannya mengapa kita Indonesia harus dan perlu kerja sama dalam bidang pendidikan dengan anggota atau dengan negara negara Asean yang lainnya
contohnya kita bisa melakukan penukaran siswa/siswi Indonesia dengan siswa/siswi dari negara Asean yang dimana kita bisa mempelajari budaya, sistem pendidikan dan lain sebagainya di negara Asean tersebut
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh msh212531 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 09 May 22