Mengapa bisa menjadi perang dingin antara rusia dan amerika ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari wahyu6028 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa bisa menjadi perang dingin antara rusia dan amerika ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karena perbedaan ideologi.

Amerika dan Rusia sama ingin menyebarkan ideologi negara masing-masing yang secara tidak langsung akan menguntungkan masing-masing.

namun karena terjadi perbedaan, makanya terjadilah semacam perang tanpa senjata yakni Perang Dingin.

secara kronologis perang dingin berakhir pada saat Tembok Jerman yang memisahkan Jerman Barat dan Jerman Timur diruntuhkan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bagusputrawijaya37 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 28 Nov 21