Menjelaskan cuaca di kawasan asia Tenggara​

Berikut ini adalah pertanyaan dari mariskatatangindatu pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Menjelaskan cuaca di kawasan asia Tenggara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kawasan Asia Tenggara membentang di daerah ekuator. Iklim di wilayah ini mendapat pengaruh dari angin musim yang datang dari gurun di Australia dan daratan Asia, serta angin pasat yang bertiup dari daerah subtropis menuju ekuator.

Angin musim terjadi karena perbedaan tekanan udara antara dua wilayah. Angin ini menyebabkan wilayah Asia Tenggara memiliki dua musim, yakni musim kemarau dan musim penghujan.

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zefanyawukalen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Dec 21