Berikut ini adalah pertanyaan dari muhamadunlimitid pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Indonesia masih sering mengalami konflik dengan negara tetangga banyak kapal milik nelayan maupun aparat negara tetangga masuk wilayah perairan Indonesia tanpa izin Hal ini dapat mengganggu hubungan antara kedua negara Apa penyebab dari permasalahan tersebut dan bagaimana cara mengatasinya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
penyebab : Perairan Laut Indonesia yang kaya akan ikan dan lainya tanpa dijaga ketat
cara mengatasi dengan perjanjian Internasional
Penjelasan:
penyebab : Perairan Laut Indonesia yang kaya akan ikan dan lainya tanpa dijaga ketat
cara mengatasi dengan perjanjian Internasional
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh han517 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 05 Jul 21