Iman bonjol memperoleh gelar malin basah artinya

Berikut ini adalah pertanyaan dari fanesa5776 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Iman bonjol memperoleh gelar malin basah artinya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tuanku Imam Bonjol atau bernama Muhammad Shabab, Muhammad Syabab, Peto Syarif atau Malim Basa adalah seorang tokoh pahlawan nasional yang berasal dari Sumatera Barat, Indonesia. ... Imam Bonjol belajar agama di Aceh pada tahun 1800-1802, dia mendapat gelar Malin Basa.

Penjelasan:

Kalo kepanjangan di cut aja ya

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Arya12FM dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 26 Feb 22