Mengapa kemajuan IPTEK menjadi faktor penyebab kebutuhan manusia menjadi beragam?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Misha128 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa kemajuan IPTEK menjadi faktor penyebab kebutuhan manusia menjadi beragam?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

IPTEK memunculkan hal hal baru yang mungkin belum diketahui oleh banyak manusia. dari internetlah manusia mengenal hal hal baru yang bisa dimanfaatkan dan memudahkan mereka dalam menjalani hal hal dalam kehidupannya. Misalnya hal hal yang baru itu adalah barang elektronik canggih merek import, skin care atau kosmetik yang mungkin tidak diproduksi indonesia sendiri, alat alat penolong kehidupan seperti mesin cuci, handphone, laptop, software, hardware, dan banyak lagi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Riyanthi25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Jun 21