didalam mulut berlangsung pencernaan secara mekanis dan kimiawi yang saling

Berikut ini adalah pertanyaan dari aisyahhh403 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Didalam mulut berlangsung pencernaan secara mekanis dan kimiawi yang saling berkaitan.agar mudah di cerna secara kimiawi,sebaik nya makanan dicerna terlebih dahulu secara mekanis dengan baik. pencernaan mekanis dalam mulut dibantu oleh.A. gigi. gusi. dan lidah.
B. gigi. gusi dan kelenjar ludah.
C. gigi. lidah dan kelenjar ludah
D. gusi. lidah dan kelenjar ludah
mohon dibantu ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. gigi. gusi. dan lidah.

Penjelasan:

Mengenai pada pilihan, terdapat kelenjar ludah yang dimana, organ tersebut digunakan untuk melakukan proses kimiawi. Gigi, gusi dan lidah termasuk organ yang digunakan untuk melakukan proses mekanik. Proses mekanik adalah proses yang dimana untuk menghancurkan makanan, sedangkan proses kimiawi adalah proses yang dimana untuk menyerap sari sari makanan dengan enzim.

Ada juga contoh lainnya:

Alat pencernaan manusia yang pertama adalah mulut, yang berfungsi untuk mengunyah makanan.Proses pengunyahan makanan dilakukan oleh gigi, yang terdiri dari tiga jenis gigi, yaitu gigi seri, gigi taring, dan gigi geraham.

Selain gigi, di dalam mulut juga ada lidah dan kelenjar air liur.  Lidah berfungsi untuk membantu menggerakkan makanan di dalam mulut, sedangkan air liur membantu makanan bisa ditelan dan membuat kita bisa merasakan rasa dari makanan.

Nah, karena berbagai bagian dalam mulut inilah, proses percernaan dapat disebut terjadi secara mekanik maupun kimiawi.

#Biologi

Semoga membantu dan bermanfaat ^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abitqori84 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21