1 tuliskan dan jelaskan pendapat teori mengenai masuknya kebudayaan hindu/

Berikut ini adalah pertanyaan dari ww722335 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1 tuliskan dan jelaskan pendapat teori mengenai masuknya kebudayaan hindu/ buddha ke indonesia2 jelaskan teori mana yang menurut pendapatmu paling kuat terkait dengan masuknya pengaruh hindu/buddha ke indonesia beri penjelasannya. 3. tuliskan contoh pengaruh hindu — buddha terhadap masyarakat di indonesia dibidang pemerintah ,sosial, ekonomi, budaya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sebutkan 4 teori masuknya kebudayaan Hindu-Buddha di Indonesia!

Jawaban:

Sebelum masuknya pengaruh kebudayaan India ke Nusantara, masyarakat masih menganut kepercayaan animisme dan dinamisme. Kepercayaan itu dipegang teguh oleh masyarakat Indonesia ketika kebudayaan India masuk. Banyak teori dan opini yang diberikan para ahli sejarah tentang masuknya agama Hindu- Buddha ke Nusantara, diantaranya:

teori brahmana diungkap oleh J.C Van Leur. Dia menyatakan bahwa agama dan kebudayaan Hindu-Buddha yang datang ke Nusantara dibawa oleh golongan brahmanaundefined

teori kesatria,dalam teori ini menyatakan jika masuk agama dan kebudayaan Hindu-Buddha ke Nusantara dibawa oleh kasta kesatria, dikemukan oleh sejarawan C.C Bergundefined

teori waisya, dikemukakan oleh Prof. Dr. N. J. Krom. Dia mengatakan jika proses masuknya kebudayaan Hindu-Buddha melalui hubungan dagang antara India dan Nusantaraundefined

teori arus balik, teori ini menyatakan banyak orang Nusantara yang sengaja datang ke India untuk berziarah dan belajar agama Hindu-Buddha. Setelah kembali ke Nusantara mereka menyebarkan ajaran Hindu-Buddha ke masyarakat. Teori ini dikemukakan oleh F.D.K. Bosch.undefined

Dengan demikian, teori tentang masuknya agama Hindu-Budha diantaranya: teori brahmana, teori kesatria, teori waisya, teori arus balik.

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Afaefa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Jul 21