1. Kontak sosial tidak selalu berlanjut menjadi komunikasi. Mengapa kondisi

Berikut ini adalah pertanyaan dari icaqqhitam pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Kontak sosial tidak selalu berlanjut menjadi komunikasi. Mengapa kondisi tersebut dapat terjadi?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Kontak sosial tidak selalu berlanjut menjadi komunikasi. Mengapa kondisi tersebut dapat terjadi?​

Jawab: karena Dengan tidak keadaan komunikasi ataupun interaksi antar satu sama lain karenanya tidak mungkin benar kehidupan bersama. Bila hanya fisik yang saling berhadapan selang satu sama lain, tidak dapat memproduksi suatu bentuk kumpulan sosial yang dapat saling berinteraksi.

Penjelasan:

  • Pengertian Interaksi Sosial

Interaksi sosial adalah hubungan-hubungan antara orang ----> perorangan, antara kelompok ----> Individu, maupun kelompok ----> kelompok manusia. Proses Interaksi sosial terjadi apabila diantara pihak yang berinteraksi melakukan kontak sosial dan komunikasi.

  • Pengertian Komunikasi

Komunikasi adalah proses penyampaian pesan dari seseorang kepada orang lain yang dilakukan secara langsung maupun melalui alat bantuan agar orang lain memberi tanggapan atau memberi respon.

  • Pengertian kontak sosial

Kontak sosial ini dapat berarti hubungan masing masing pihak tidak hanya secara langsung bersentuhan secara fisik, tetapi juga bisa tanpa hubungan fisik.

Tidak semua tindakan tindakan manusia merupakan interaksi sosial. Tindakan bagaimana yang dapat dikatakan sebagai interaksi sosial? Suatu tindakan manusia dikatakan sebagai interaksi sosial apabila memiliki ciri ciri seperti berikut:

  1. Jumlah pelakunya lebih dari seorang, biasanya dua atau lebih.
  2. Berlangsung secara timbal - balik.
  3. Adanya komunikasi antarpelaku dengan menggunkan simbol-simbol yang disepakati.
  4. Adanya suatu tujuan tertentu

TERIMAKASIH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cahaya250508 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Feb 22