kak mau tanya, hubungannya perkembangan teknologi sama bertambahnya erosi sama

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayamkeepci23 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

kak mau tanya, hubungannya perkembangan teknologi sama bertambahnya erosi sama kesuburan tanah itu gimana ya? tolong dijawab ya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

ketiga hal itu saling berkaitan

Penjelasan:

menurut saya, seiring dengan kemajuan teknologi tentu saja akan dibutuhkan banyak lahan untuk pengembangannya. dalam hal tersebut, tentu saja pepohonan,hutan hutan dan tetumbuhan lainnya akan ditebabg atau dibakar begitu saja untuk mendapatkan lahan pengembangan. dengan adanya tindakan tersebut, tanah tanah di areal lereng pegunungan, perbukitan,maupun hutan hutan menjadi gundul. hal itu tentu akan menyebabkan erosi yang berujung tanah longsor pada saat musim penghujan. selain itu. kesuburan tanah tentu akan berkurang karena makhluk hidup yang berada di dalam tanah turut bergantung pada pepohonan yang ada. tanah yang pepohonan nya telah ditebang akan menjadi tandus karena tidak terdapat air yang terserap. maka, kesuburan tanahnya juga berkurang

maaf kalo salah, semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh araaldreicko02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 21 Aug 21