Berikut ini adalah pertanyaan dari Rlrlrlr pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Contoh interaksi sosial bidang :
1. Bidang sosial budaya : mengikuti pagelaran seni di sekolah, melakukan kerja bakti di kampung.
2. Bidang ekonomi : melakukan transaksi jual beli di toko fisik, menabung di bank.
3. Bidang pendidikan : mengikuti kegiatan Pramuka bersama siswa-siswi lain di sekolah.
Penjelasan:
Interaksi sosial berasal dari kata interaksi artinya tindakan yang terjadi antara dua orang atau lebih baik melalui kontak langsung maupun tidak langsung. Sosial berarti sikap saling membutuhkan antar sesama manusia. Secara umum, Interaksi sosial merupakan hubungan antara individu maupun kelompok untuk menjalin pertemanan, diskusi, kerjasama dalam kehidupan bermasyarakat.
Materi pembahasan tentang ciri-ciri interaksi sosial dapat disimak pada link berikut: yomemimo.com/tugas/24733194
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ArdhaIchsan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 28 Jan 22