12 masa bercocok tanam dan perundagian merupakan dua masa dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari fahriprasetya208 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

12 masa bercocok tanam dan perundagian merupakan dua masa dalam periodisasi masa prakarsa karakteristik kedua masa tersebut ditunjukkan oleh pilihan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Periodisasi merupakan pembabakan atau pengelompokan waktu berdasarkan zaman. Periodisasi dalam sejarah bertujuan untuk mempermudah pemahaman terhadap suatu peristiwa sejarah. Dalam buku Pengantar Sejarah Kebudayaan Indonesia 1 (1973) karya R. Soekmono, berdasarkan hasil kebudayaan, periodisasi sejarah Indonesia masa Praaksara dibagi menjadi zaman batu dan zaman logam. Zaman Batu Pada zaman Batu, manusia praaksara menggunakan alat kebudayaan yang berasal dari batu. Dengan kemampuan yang terbataas, manusia purba pada zaman ini memanfaatkan batu untuk membuat alat pemotong, alat penetak, alat serpih yang menunjang kehidupan mereka.

Penjelasan:

maaf klo salah moga bermanfaat :>

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zzidnarizkip dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 Aug 21